English / Indonesia / Photography

Taman Nasional Gunung Leuser – Bukit Lawang

This is a post written by Noni, whose husband is an American researcher working at Orang Utan (This is the correct spelling, NOT Orang Utang) reservation in Sumatra, Indonesia. The post is in Bahasa Indonesia. To those readers who don’t understand it, just look at the pictures. Orang Utan’s population in the world is estimated around 6000 – 6600. Let’s hope Orang Utan wouldn’t extinct.

Nonikhairani

Pernahkah kamu melihat ORANG UTAN? yes….orang utan yang populasinya di Sumatera hanya sekitar 6000-an ekor lagi? yang DNA-nya 97-98 % mirip dengan Manusia? yang ternyata hanya ada di Indonesia dan Malaysia? Kalau belon pernah, Please-please rencanakan deh ke sana karena memang menarik sekali.

Ok…..untuk dipersempit lagi saat ini sebenarnya  populasi Orang Utan hanya ada di Sumatera dan Borneo. Saya pakai Borneo karena masih ada orang utan juga di Malaysia dan mereka suka pakai itu untuk iklan-iklan keren mereka yang menyedot banyak wisatawan berkeliaran di hutan mereka daripada dihutan kita. Why?

Menurut Matt, ada fosil Orang Utan ( OU) yang juga ditemukan di Cina, Vietnam dan Cambodia tapi….sejauh ini mereka belum menemukan OU yang masih hidup disana. Itu artinya OU emang langka, gilaa….ya, betapa negara kita masih sangat kaya karena masih tersimpan harta karun yang mesti dijaga/dipelihara berbentuk binatang primata ini. Jangan sampai kita nyesel karena OU akan punah dan kita…

View original post 411 more words

Tell me what you think